HM Sampoerna Medan – Arsitektur

Kategori : Arsitektur
  • Lokasi : Medan – Sumatera Utara
  • Tahun : 2016
  • Desain : Ar+Ds Architects
  • Client : PT. HM. Sampoerna

Perluasan bangunan kantor PT HM.Sampoerna ini berada di sisi samping dari bangunan eksisting. Bangunan baru dua lantai ini menggunakan konsep modern dengan penggunaan penutup façade ACP. Dikombinasikan dengan logo perusahaan dan unsur garis-garis putih serta warna merah sebagi penyeimbang.

Top Portofolio

Arsitektur

Desain Interior