HM Sampoerna Tulang Bawang – Arsitektur
Kategori : Arsitektur
- Lokasi : Tulang Bawang – Lampung
- Tahun : 2016
- Desain : Ar+Ds Architects
- Client : PT. HM. Sampoerna
adalah kantor cabang dan warehouse HM. Sampoerna untuk area Tulang Bawang – Lampung dan sekitarnya. Didesain dengan konsep yang modern dan kekinian sehingga menghasilkan desain yang dapat menjadi point view terhadadap area di sekitarnya.
Penggunaan material roster dan tanaman gantung berfungsi sebagai secondary skin agar area dalam lebih nyaman, dan juga memiliki fungsi lain sebagai façade bangunan.