M. Boarding House – Arsitektur

Kategori : Arsitektur
  • Lokasi : Malang
  • Tahun : 2017
  • Desain : Ar+Ds Architects
  • Client : H. Syarifuddin 

Berlokasi di pusat kota malang. Rumah kos 2 lantai  ini memiliki 16 kamar dengan masing- masing kamar memiliki kamar mandi pribadi, 1 pantry dan 1 ruang komunal. Pada bagian depan terdapat area parkir yang dapat menampung motor penghun kos.

Didesain dengan konsep rustic dan industrial diharapkan dapat menjadi nilai yang lebih terhadap rumah kos ini. Halaman depan yang digunakan sebagai parkir motor penghuni kos dibuat senyaman mungkin dengan menambahkan tanaman rambat yang berfungsi juga sebagai peneduh alami. Aksen utama bangunan terdapat pada lantai 2 dengan menggunakan susunan bata merah sebagai secondary skin yang terdapat lubang. Agar udara dan cahaya dapat masuk secara maksimal ke dalam.

Top Portofolio

Arsitektur

Desain Interior